Mobil Oleng, Tiga Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Pasar Pegandingan Pamekasan

- Jurnalis

Jumat, 5 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN. Tiga mobil terlibat kecelakaan secara beruntun di Pasar Pagendingan, Jalan Raya Pamekasan – Sumenep Desa Pegandingan Kecamatan .Galis Kabupaten Pamekasan. Jum’at, (05/02/2021).

Tiga kendaraan terlibat kecelakaan tersebut, mobil Pick Up Grandmax Nopol N 9596 WE yang dikendarai Moh Hufron (34 tahun) alamat Terate II Rt 01, Rw 08, Kecamatan Gondang Wetan Kabupaten Pasuruan dan mobil Carry Nopol AE 1337 BC dikendarai Kurdi (36 tahun) asal Dusun Bunut Desa Plakpak Kecamatan Pegantenan Pamekasan.

BACA JUGA :  Bersama Seluruh Parpol, Polres Pamekasan Deklarasi Pemilu Damai

Sementara itu, satu mobil Mini Bus Avanza Nopol B 1807 URQ dikendarai Hendrik Sudarwanto (46 tahun) alamat Desa Bengkes Kecamatan Kadur Pamekasan yang sedang terparkir di bahu jalan sebelah utara jalan menghadap ke timur.

“Ada tiga mobil yang terlibat kecelakaan. Satu mobil L 300 yang terlalu le kanan hingga laka dengan carry. Lepas dari itu mobil carry terpental ke mobil Avanza yang sedang di parkir,” kata Kanit Laka Lantas Ipda Bambang Budiyanto Lantas Polres Pamekasan.

BACA JUGA :  Puluhan Atlet Futsal Pamekasan Ikuti Seleksi Pra Porprov Jatim 2025

Dalam kecelakaan tersebut tidak ada korban jiwa. Hanya saja dua orang yang merupakan supir Carry dan L 300 mengalami luka-luka yang dirawat di Puskesmas Larangan Pamekasan.

Kronologis, Saat itu mobil pickup Grandmax berjalan dari dari arah timur. karena kurang hati-hatinya pengemudi sehingga mobil oleng ke kanan dan mengakibatkan laka dengan mobil Carry yang dari arah berlawanan.

BACA JUGA :  Waduh, Kader PMII Pamekasan Jadi Korban Dugaan Pengeroyokan Sekelompok Orang

“Setelah menabrak mobil carry. Lalu mobil itu terpental dan menabrak mobil Avanza yang terparkir di pinggir jalan,” tandasnya.

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR
Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan
Serap Aspirasi, Wakil Ketua DPRD Pamekasan Ismail Dikeluhkan Berbagai Masalah oleh Masyarakat
Optimalisasi Pendapatan Negara, Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Keuangan Akan Kerja Sama Tertibkan Penggunaan HGU
Tabrak Truck, Pelajar di Pamekasan Meninggal Dunia
Resmi, Iptu Sutikno Jadi Kapolsek Pademawu Pamekasan
Mantan Kapolsek Pademawu Iptu D. Riawanto Jadi Kasat Intelkam Polres Pamekasan
Kecelakaan Tunggal, Mobil Tabrak Tiang PJU di Jalan Trunojoyo Tapsiun Pamekasan 

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 10:04 WIB

Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:37 WIB

Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan

Jumat, 7 Maret 2025 - 17:41 WIB

Serap Aspirasi, Wakil Ketua DPRD Pamekasan Ismail Dikeluhkan Berbagai Masalah oleh Masyarakat

Jumat, 7 Maret 2025 - 10:50 WIB

Optimalisasi Pendapatan Negara, Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Keuangan Akan Kerja Sama Tertibkan Penggunaan HGU

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:00 WIB

Tabrak Truck, Pelajar di Pamekasan Meninggal Dunia

Berita Terbaru