Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pemerkosaan

- Jurnalis

Kamis, 30 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor halaman Polres Pamekasan.

Kantor halaman Polres Pamekasan.

PAMEKASAN CHANNEL. Polres Pamekasan menangkap pria berinisial SPD (42) warga Desa Toro’an, Kecamatan Tlanakan, Pamekasan, Kamis (30/03/2023).

Ia ditangkap polisi atas kasus tindak pidana pemerkosaan terhadap inisial N (22) istri orang warga setempat.

Pelaku ditangkap usai MH (24) suami korban melaporkan ke Polres Pamekasan pada pada Senin (13/02).

BACA JUGA :  Terancam Hukuman 10 Tahun, 14 Orang Ditetapkan Tersangka Dalam Penggerebekan Sabung Ayam di Pamekasan

Aksi bejat SPD tersebut diketahui lantaran N korban mengadu kepada MH suaminya, kalau dirinya hendak di perkosa oleh pelaku saat korban tengah memasak di dapur rumahnya.

“Kronologi awal kejadian itu pada hari kamis (02/02) sekira pukul 06.00 pagi, pelaku ke rumah untuk mengembalikan linggis, karena melihat istri saya ada di dapur lagi memasak sendirian, pelaku bertanya ada siapa di rumah. Karena keadaan sedang sepi tidak ada orang hanya ada istri saja, pelaku langsung menggerayangi tubuh istri dengan memegang bagian dada dan berusaha memperkosa di dapur. Beruntung istri berhasil melarikan diri,” ungkap MH suami korban.

BACA JUGA :  Kakek Ditemukan Meninggal Ditengah Sawah di Teja Barat Pamekasan

Kasi Humas Polres Pamekasan membenarkan kejadian tersebut dan pelaku kini sudah ditahan di Polres Pamekasan untuk dilakukan pemeriksaan dan mempertanggung jawabkan perbuatannya.

“Pelaku sudah di tahan mas dan masih menjalani pemeriksaan lebih lanjut,” ujar Iptu Sri Sugiarto, Kasi Humas Polres Pamekasan.

BACA JUGA :  Hamil Tiga Bulan Diluar Nikah, Pemuda di Sampang Bunuh Pacarnya Sendiri
Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polisi Dinilai Janggal Lepas 4 Orang Usai Ditangkap Saat Judi Sabung Ayam di Pamekasan, Ini Penjelasannya!
Dituding Tak Kantongi Izin Andalalin, Ini Jawaban Pihak Minimarket Alfamidi Pamekasan
PMII Pamekasan Ragukan Keseriusan Kepala Bea Cukai Madura untuk Berantas Rokok Bodong 
Temukan Polisi Nakal? Laporkan Ke Nomor WhatsApp Ini!
KPK Audiensi ke Polres Pamekasan, Pertanyakan Pembebasan 4 Orang dalam Kasus Sabung Ayam
Intip Harta Ardian Junaedi yang Jabat Kasi Intel Kejari Pamekasan Sejak 2021, Kekayaannya Naik Usai Beli Fortuner
Berhembus Isu Kasus Dugaan Korupsi Mobil Sigap Di-SP3, Ini Respon Mengejutkan Kejari Pamekasan
Sosok Polisi Berpangkat Bripka di Pamekasan yang Terjerat Kasus Penipuan, Ternyata Sering Bolos!

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:47 WIB

Polisi Dinilai Janggal Lepas 4 Orang Usai Ditangkap Saat Judi Sabung Ayam di Pamekasan, Ini Penjelasannya!

Kamis, 6 Februari 2025 - 12:29 WIB

Dituding Tak Kantongi Izin Andalalin, Ini Jawaban Pihak Minimarket Alfamidi Pamekasan

Kamis, 6 Februari 2025 - 02:17 WIB

PMII Pamekasan Ragukan Keseriusan Kepala Bea Cukai Madura untuk Berantas Rokok Bodong 

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:59 WIB

Temukan Polisi Nakal? Laporkan Ke Nomor WhatsApp Ini!

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:49 WIB

Intip Harta Ardian Junaedi yang Jabat Kasi Intel Kejari Pamekasan Sejak 2021, Kekayaannya Naik Usai Beli Fortuner

Berita Terbaru

A Tajul Arifin Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU Pamekasan.

Politik dan Pemerintahan

KPU Pamekasan Siapkan 4 Saksi dan Ahli di Sidang Pembuktian

Kamis, 6 Feb 2025 - 00:35 WIB

Ilustrasi.

Hukum & Kriminal

Temukan Polisi Nakal? Laporkan Ke Nomor WhatsApp Ini!

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:59 WIB