Bupati Pamekasan Baddrut Tamam Siap Disuntik Vaksin Pertama

- Jurnalis

Senin, 25 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN. Bupati Pamekasan Baddrut Tamam akan menjadi orang pertama yang akan menerima vaksin untuk wilayah Pamekasan.

“Saya siap menjadi orang pertama yang divaksin sebagai contoh untuk masyarakat bahwa vaksin tidak berbahaya,” kata Baddrut Tamam, saat menggelar rapat vaksinasi di pendopo Ronggo Sukowati bersama Forkompinda Pamekasan.Senin (25/1/2021).

BACA JUGA :  Kementerian ATR/BPN Berkomitmen Wujudkan Amanat Presiden Prabowo tentang Swasembada Pangan

Selesai bupati, seluruh pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) serta tenaga kesehatan (nakes) di lingkungan Pemerintah (Pemkab) Kabupaten Pamekasan juga akan disuntik vaksin untuk tahap pertama.

“Semua forkopimda, sekda dan beberapa kepala dinas mengaku sudah siap disuntik vaksin sinovac pertama kali,” tandasnya.

Untuk diketahui, Pamekasan mendapatkan jatah sebanyak 6 ribu vaksin yang dijadwalkan akan tiba di Kabupaten Pamekasan pada Jumat 29 Januari 2021.

BACA JUGA :  Dukung Kesehatan Anak, TNI di Pamekasan Lakukan Pendampingan Posyandu

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hapkido Pamekasan Dapat 4 Medali Perunggu di Porprov Jatim
Kecelakaan di Tol, Ketua PCNU Pamekasan KH Taufik Hasyim Meninggal Dunia
Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Beri Hadiah Umroh, Spesial Sambut HUT Bhayangkara Ke-79
Siran Wahyudi Ditunjuk Jadi Manajer Kontingen Pamekasan di Porprov IX Jatim
Wakil Bupati Pamekasan Launching Posyandu Sejiwa, Komitmen Tahun 2025 Bebas Pasung
Lagi-Lagi, Pasien Mengeluh Pelayanan Buruk RSUD Smart Pamekasan
Fasilitasi Pembalap, Bupati Pamekasan Perintahkan KONI Segera Buat Cabor IMI
Desa Majungan Pamekasan Jadi Contoh Model Penanaman Mangrove dan Budidaya Ikan Bandeng

Berita Terkait

Minggu, 15 Juni 2025 - 20:18 WIB

Hapkido Pamekasan Dapat 4 Medali Perunggu di Porprov Jatim

Sabtu, 14 Juni 2025 - 07:33 WIB

Kecelakaan di Tol, Ketua PCNU Pamekasan KH Taufik Hasyim Meninggal Dunia

Sabtu, 14 Juni 2025 - 01:56 WIB

Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Beri Hadiah Umroh, Spesial Sambut HUT Bhayangkara Ke-79

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:17 WIB

Siran Wahyudi Ditunjuk Jadi Manajer Kontingen Pamekasan di Porprov IX Jatim

Selasa, 20 Mei 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Pamekasan Launching Posyandu Sejiwa, Komitmen Tahun 2025 Bebas Pasung

Berita Terbaru

Pelatih mendampingi Atlet Hapkido Pamekasan yang berhasil meraih empat medali perunggu di Porprov Jatim 2025.

Kesehatan

Hapkido Pamekasan Dapat 4 Medali Perunggu di Porprov Jatim

Minggu, 15 Jun 2025 - 20:18 WIB