Jelang Ramadan, Kapolres Pamekasan Pantau Stok dan Harga Minyak Goreng di Pasar Tradisional

- Jurnalis

Rabu, 30 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto bersama Satgas Pangan saat mengecek ketersediaan minyak goreng di wilayah Kabupaten Pamekasan. Selasa (30/3/2022).

Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto bersama Satgas Pangan saat mengecek ketersediaan minyak goreng di wilayah Kabupaten Pamekasan. Selasa (30/3/2022).

PAMEKASAN. Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto bersama Anggota Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polres Pamekasan, turun langsung mengecek ketersediaan minyak goreng jenis curah maupun minyak goreng kemasan dan bahan pokok lainnya di wilayah Kabupaten Pamekasan. Selasa (30/3/2022).

Pengecekan itu dilakukan untuk memastikan ketersediaan minyak goreng guna memenuhi kebutuhan masyarakat dan mengantisipasi lonjakan harga menjelang datangnya bulan suci Ramadhan.

BACA JUGA :  Bupati Pamekasan Badrut Tamam Bersyukur MTQ Jatim Berjalan Lancar

Pengecekan terkait ketersediaan minyak goreng dilakukan pada salah satu pasar yakni Pasar Kolpajung dan beberapa pertokoan yang ada di Kota Pamekasan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto mengatakan pengecekan dilakukan untuk menjamin ketersediaan minyak goreng curah dan minyak goreng kemasan menjelang Ramadhan. “Untuk stok ketersediaan minyak goreng cukup, untuk harga masih Standar”. Katanya.

BACA JUGA :  Peserta MTQ Wajib Vaksin, Pemkab Pamekasan Siapkan 75 QR Code

AKBP Rogib Triyanto menambahkan, kegiatan ini tindak lanjut dari kegiatan Kapolri yang melakukan survei langsung ke pedagang dan distributor minyak goreng untuk memastikan ketersediaan dan harga penjualan minyak goreng curah dan minyak goreng kemasan untuk masyarakat.

BACA JUGA :  Hairul Anam Terpilih Jadi Ketua PWI Pamekasan Periode 2022-2025

Pengecekan atau pemantauan ini, untuk memberikan kepastian kepada masyarakat, bahwa pemerintah tanpa henti berupaya mencukupi ketersediaan bahan pokok di masyarakat, terutama untuk minyak goreng.

“Pengecekan dilakukan untuk memastikan kebutuhan masyarakat utamanya terkait minyak goreng serta bahan pokok lainnya tercukupi,”tandasnya.

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hari Pertama, Taekwondo Pamekasan Raih 2 Medali Emas dan 1 Perak
KONI Pamekasan Lepas 12 Atlet Taekwondo untuk Porprov di Malang Raya
Manajer Kontingen Pamekasan Berikan Tali Asih untuk Atlet Hapkido Peraih 4 Medali
Hapkido Pamekasan Dapat 4 Medali Perunggu di Porprov Jatim
Kecelakaan di Tol, Ketua PCNU Pamekasan KH Taufik Hasyim Meninggal Dunia
Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Beri Hadiah Umroh, Spesial Sambut HUT Bhayangkara Ke-79
Siran Wahyudi Ditunjuk Jadi Manajer Kontingen Pamekasan di Porprov IX Jatim
Wakil Bupati Pamekasan Launching Posyandu Sejiwa, Komitmen Tahun 2025 Bebas Pasung

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 21:46 WIB

KONI Pamekasan Lepas 12 Atlet Taekwondo untuk Porprov di Malang Raya

Senin, 16 Juni 2025 - 19:24 WIB

Manajer Kontingen Pamekasan Berikan Tali Asih untuk Atlet Hapkido Peraih 4 Medali

Minggu, 15 Juni 2025 - 20:18 WIB

Hapkido Pamekasan Dapat 4 Medali Perunggu di Porprov Jatim

Sabtu, 14 Juni 2025 - 07:33 WIB

Kecelakaan di Tol, Ketua PCNU Pamekasan KH Taufik Hasyim Meninggal Dunia

Sabtu, 14 Juni 2025 - 01:56 WIB

Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Beri Hadiah Umroh, Spesial Sambut HUT Bhayangkara Ke-79

Berita Terbaru

Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman dan wakilnya H. Sukriyanto menyerahkan sebanyak 46 unit gerobak UMKM kepada para PKL di eks PJKA Tapsiun. Kamis 19 Juni 2025.

Politik dan Pemerintahan

100 Hari Kerja, Bupati dan Wabup Pamekasan Serahkan 46 Gerobak untuk PKL

Kamis, 19 Jun 2025 - 18:16 WIB