Polisi Amankan Wisata Religi Makam Batu Ampar Pamekasan

- Jurnalis

Selasa, 25 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Proppo melaksanakan Patroli di tempat Objek Wisata Religi Pesarean Makam Batu Ampar 1444 H Pamekasan. Selasa (25/4/2023).

Polsek Proppo melaksanakan Patroli di tempat Objek Wisata Religi Pesarean Makam Batu Ampar 1444 H Pamekasan. Selasa (25/4/2023).

PAMEKASAN CHANNEL. Polsek Proppo melaksanakan Patroli di tempat Objek Wisata Religi Pesarean Makam Batu Ampar 1444 H Pamekasan. Selasa (25/4/2023).

Polsek Proppo melaksanakan pengamanan di tempat objek wisata, salah satunya adalah melakukan patroli dialogis di tempat wisata yang banyak di kunjungi masyarakat.

BACA JUGA :  Polres Pamekasan Beri Bantuan Gerobak dan Tenda untuk UMKM di Pasarean Batu Ampar

hal tersebut dilaksanakan untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak dinginkan seperti tindakan kriminal yang dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab seperti Curat, Curas dan perkelahian disuasana lebaran.

Disampaikan juga oleh Kapolsek Proppo AKP Bala Hananto bahwa pihaknya siap menerjunkan anggotanya untuk berjaga atau berpatroli ke kawasan wisata agar terciptanya rasa aman yang dirasakan oleh wisatawan dan menjaga kemanan ketertiban di lokasi wisata tersebut.

BACA JUGA :  Oknum Guru Ngaji di Pamekasan Cabuli Anak Kelas 4 SD

“Ini kami lakukan untuk mencegah gangguan kamtibmas yang bisa saja terjadi. Antisipasi tempat wisata selama liburan lebaran idul fitri 1444 H,” terang Kapolsek Proppo.

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

KPK Audiensi ke Polres Pamekasan, Pertanyakan Pembebasan 4 Orang dalam Kasus Sabung Ayam
Wakil Ketua DPRD Pamekasan Apresiasi Program Makan Bergizi Gratis, Berharap Menjangkau Lebih Banyak Siswa
Cuaca Pamekasan Minggu 2 Februari 2025: Waspada Hujan Petir di Malam Hari
Ketua Partai Demokrat Pamekasan Apresiasi Capaian Positif 100 Hari Kerja Pemerintahan Prabowo-Gibran
Kementerian ATR/BPN Tuai Berbagai Apresiasi dalam Rapat Kerja Bersama Komisi II DPR RI
4 Gudang Garam di Pamekasan Digulung Puting Beliung
Kades Lenteng H Sarmawi Terpilih Jadi Ketua Ikasa Kecamatan Proppo Pamekasan
Pemuda di Pamekasan Tewas saat Balapan di Jalan Raya Hingga Terjatuh Sejauh 60 Meter

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 10:04 WIB

Wakil Ketua DPRD Pamekasan Apresiasi Program Makan Bergizi Gratis, Berharap Menjangkau Lebih Banyak Siswa

Minggu, 2 Februari 2025 - 17:12 WIB

Cuaca Pamekasan Minggu 2 Februari 2025: Waspada Hujan Petir di Malam Hari

Jumat, 31 Januari 2025 - 20:34 WIB

Ketua Partai Demokrat Pamekasan Apresiasi Capaian Positif 100 Hari Kerja Pemerintahan Prabowo-Gibran

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:01 WIB

Kementerian ATR/BPN Tuai Berbagai Apresiasi dalam Rapat Kerja Bersama Komisi II DPR RI

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:26 WIB

4 Gudang Garam di Pamekasan Digulung Puting Beliung

Berita Terbaru

A Tajul Arifin Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU Pamekasan.

Politik dan Pemerintahan

KPU Pamekasan Siapkan 4 Saksi dan Ahli di Sidang Pembuktian

Kamis, 6 Feb 2025 - 00:35 WIB

Ilustrasi.

Hukum & Kriminal

Temukan Polisi Nakal? Laporkan Ke Nomor WhatsApp Ini!

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:59 WIB