Pemuda di Pamekasan Tewas saat Balapan di Jalan Raya Hingga Terjatuh Sejauh 60 Meter

- Jurnalis

Senin, 27 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

anggota Satlantas Polres Pamekasan saat melakukan olah TKP di Jalan Raya Jokotole, DS. Buddagan, Kec. Pademawu, Kab. Pamekasan. Hari Senin, Tgl. 27 Januari 2025, Jam: 13.30 Wib.

anggota Satlantas Polres Pamekasan saat melakukan olah TKP di Jalan Raya Jokotole, DS. Buddagan, Kec. Pademawu, Kab. Pamekasan. Hari Senin, Tgl. 27 Januari 2025, Jam: 13.30 Wib.

PAMEKASAN CHANNEL. Iqbal Sarkasi (14 Tahun) alamat Dsn Mandala, Desa Pademawu Barat, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan meninggal dunia.

Pemuda tersebut meninggal dunia usai laka lantas di TKP di Jalan Raya Jokotole, DS. Buddagan, Kec. Pademawu, Kab. Pamekasan. Hari Senin, Tgl. 27 Januari 2025, Jam: 13.30 Wib.

BACA JUGA :  Wamen Ossy Minta Segera Tindaklanjuti Hasil Kajian Sistemik dari Ombudsman RI

Ipda Slamet, Kanit Laka Lantas Polres Pamekasan menceritakan kronologis kejadiannya bahwa korban dikarenakan kurang hati-hati saat pengemudi kendaraan sepeda motor dengan Nopol M 4681 BY saat melaju dari arah barat ke timur berjalan dengan kecepatan tinggi balapan dengan dua kendaraan lainnya.

BACA JUGA :  Pemkab Pamekasan Sediakan Rp 15 M untuk Modal Usaha, Rp 5 M Khusus WUB

“Kemudian tidak dapat mengendalikan sepedanya sehingga terjatuh terseret kurang lebih 60 meter kemudian menabrak kendaraan minibus kijang,” katanya.

Dikatakannya, bahwa kendaraan yang ditabrak melarikan diri ke arah barat. “Saat ini masih diupayakan penelusuran,” tandasnya.

BACA JUGA :  Kapolres Baru Pamekasan Minta Seluruh Personil Jahui Narkoba, Judol dan KDRT

Satlantas Polres Pamekasan mengimbau untuk pengendara roda 2 agar melengkapi persyaratan teknis kendaraan dan dihimbau tidak menggunakan Ban Kecil.

Penulis : Idrus Ali

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pamekasan Sering Banjir, Emil Dardak: Ada Warga Menolak untuk Dinormalisasi
Relokasi dan Terbitkan SHM Bersumber dari HPL BP Batam, Pemerintah Beri Kepastian Hukum bagi Warga Rempang
Wagub Jatim Emil Dardak Pantau Sungai yang Seringkali Sebabkan Banjir di Pamekasan
Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop
Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR
Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan
Serap Aspirasi, Wakil Ketua DPRD Pamekasan Ismail Dikeluhkan Berbagai Masalah oleh Masyarakat
Optimalisasi Pendapatan Negara, Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Keuangan Akan Kerja Sama Tertibkan Penggunaan HGU

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 10:52 WIB

Pamekasan Sering Banjir, Emil Dardak: Ada Warga Menolak untuk Dinormalisasi

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:46 WIB

Relokasi dan Terbitkan SHM Bersumber dari HPL BP Batam, Pemerintah Beri Kepastian Hukum bagi Warga Rempang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:19 WIB

Wagub Jatim Emil Dardak Pantau Sungai yang Seringkali Sebabkan Banjir di Pamekasan

Senin, 17 Maret 2025 - 18:40 WIB

Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop

Senin, 10 Maret 2025 - 10:04 WIB

Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR

Berita Terbaru

Bupati Pamekasan Kh Kholilurrahman dan Wakil Bupati Pamekasan Sukriyanto di Pendopo Ronggo Sukowati Pamekasan. Kamis 20 Maret 2025.

Politik dan Pemerintahan

Usai Dilantik, Bupati dan Wabup Pamekasan Diarak Masyarakat ke Pendopo

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:06 WIB