Pengurus FMPB Periode 2024-2025 Pamekasan Resmi Dikukuhkan

  • Bagikan
Pengurus Forum Mahasiswa Palengaan Bersatu (FMPB) Palengaan periode 2024-2025 resmi dilantik, di Pendopo Kecamatan Palengaan, Pamekasan Madura, Minggu (02/06/2024).

PAMEKASAN CHANNEL. Pengurus Forum Mahasiswa Palengaan Bersatu (FMPB) Palengaan periode 2024-2025 resmi dilantik.

Pelantikan dengan tema ‘Representasi Pemimpin Baru dalam Mengawal Organisasi Diera Disrupsi’ bertempat di Pendopo Kecamatan Palengaan, Pamekasan Minggu (02/06/2024).

Baca berita lainnya di Google News atau langsung ke halaman Indeks
BACA JUGA :  Muslimat NU Pamekasan Dapat Hadiah Mobil Operasional
  • Bagikan