KPU Pamekasan Gelar Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Tingkat Kabupaten

- Jurnalis

Rabu, 4 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan menggelar rekapitulasi perolehan suara Pilkada serentak 2024 tingkat kabupaten, di gedung serbaguna PKP RI, Rabu (4/12/2024).

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan menggelar rekapitulasi perolehan suara Pilkada serentak 2024 tingkat kabupaten, di gedung serbaguna PKP RI, Rabu (4/12/2024).

Pamekasan Channel. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan menggelar rekapitulasi perolehan suara Pilkada serentak 2024 tingkat kabupaten, di gedung serbaguna PKP RI, Rabu (4/12/2024).

Rapat pleno terbuka ini dipimpin langsung Ketua KPU Pamekasan Mahdi, mulai pukul 15.30 WIB.

Mahdi mengatakan rekapitulasi perolehan suara pilkada tingkat kabupaten ini dilaksanakan setelah pihaknya melaksanakan rekapitulasi tingkat kecamatan beberapa waktu lalu serta sesuai jadwal dalam Peraturan KPU nomor 18 tahun 2024.

sesuai kesepakatan bersama, pembacaan rekapitulasi hasil penghitungan suara dimulai dari Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pamekasan, setelah selesai baru dilanjutkan untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur.

Ketua KPU Pamekasan, Mahdi memaparkan berbagai program yang sudah dilakukan selama tahapan pilkada serentak 2024 berlangsung. Mulai dari perencanaan, pembentukan badan adhoc hingga memasuki tahapan rekapitulasi tingkat kabupaten.

BACA JUGA :  Kak Sukri Calon Wakil Bupati Pamekasan Silaturahmi ke Padepokan Al Ikhlas

pihaknya juga menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh lapisan masyarakat maupun stakeholder yang sudah bersama komitmen mewujudkan pilkada aman, damai dan kondusif, sesuai dengan tagline Pilkada Pamekasan Bersahabat.

pihaknya juga kembali mengingatkan sekaligus mengajak seluruh masyarakat untuk bersama menjaga kondusifitas. “Mari kita semua selalu menjaga kondusifitas, dan tetap jaga persatuan dan kesatuan,” pungkasnya.

BACA JUGA :  Berjalan Khidmat, Bupati Pamekasan Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Untuk diketahui, proses rekapitulasi hasil penghitungan suara dimulai dari rekapitulasi hasil penghitungan suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pamekasan, dan sudah menyelesaikan rekapitulasi di empat dari total 13 kecamatan berbeda di Pamekasan.

Selain dihadiri seluruh panitia pemilihan kecamatan (PPK), rekapitulasi tingkat kabupaten ini juga dihadiri Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) beserta anggotanya, saksi dari masing-masing pasangan calon, jajaran forkopimda, dan pemantau pilkada.

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

100 Hari Kerja Bupati dan Wabup Pamekasan Hadirkan Pelayanan Kependudukan Cukup di Kantor Kecamatan
10 Desa di Pamekasan Terima Bantuan dari Gubernur Jatim, Total Hampir 1 Miliar
Wabup bersama Wakil Ketua DPRD Pamekasan Hadiri Acara ICI 2025 di Jakarta
Warga di Pamekasan Belum Terima Bantuan BSPS, DPRKP Tunggu Validasi dari Kementerian
Hina Bupati Pamekasan di Facebook, Pemuda Asal Sampang Minta Maaf
Bupati dan Wabup Pamekasan Pimpin Apel Gabungan Penertiban PKL
Mustafa Afif Jadi Ketua NasDem Pamekasan Gantikan Atuf Haidar
Mulyadi Resmi Dilantik Jadi Ketua SMSI Pamekasan Periode 2025-2028

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 18:12 WIB

100 Hari Kerja Bupati dan Wabup Pamekasan Hadirkan Pelayanan Kependudukan Cukup di Kantor Kecamatan

Senin, 16 Juni 2025 - 09:15 WIB

10 Desa di Pamekasan Terima Bantuan dari Gubernur Jatim, Total Hampir 1 Miliar

Kamis, 12 Juni 2025 - 20:39 WIB

Wabup bersama Wakil Ketua DPRD Pamekasan Hadiri Acara ICI 2025 di Jakarta

Kamis, 12 Juni 2025 - 19:55 WIB

Warga di Pamekasan Belum Terima Bantuan BSPS, DPRKP Tunggu Validasi dari Kementerian

Rabu, 11 Juni 2025 - 18:03 WIB

Hina Bupati Pamekasan di Facebook, Pemuda Asal Sampang Minta Maaf

Berita Terbaru