HM Rudi CEO PT Oil Erlindo Contraction Bagikan 10 Ribu Paket Sembako untuk Masyarakat Pamekasan

- Jurnalis

Jumat, 28 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HM Rudiyanto CEO PT Oil Erlindo Contraction saat menyerahkan paket sembako untuk masyarakat di desa Lemper Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan. Jum'at 28 Februari 2025.

HM Rudiyanto CEO PT Oil Erlindo Contraction saat menyerahkan paket sembako untuk masyarakat di desa Lemper Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan. Jum'at 28 Februari 2025.

PAMEKASAN CHANNEL. HM Rudiyanto CEO PT Oil Erlindo Contraction berbagi keberkahan dengan membagikan 10 ribu paket sembako untuk kaum dhuafa.

Pembagian paket sembako tersebut dilaksanakan di desa Lemper Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan. Jum’at 28 Februari 2025.

HM Rudi CEO PT Oil Erlindo Contraction mengatakan bahwa pembagian 10 ribu paket sembako tersebut dilaksanakan di lima titik yang berbeda yang digelar selama tiga hari. Terhitung sejak hari Rabu hingga Jumat.

BACA JUGA :  28 Warga Terdampak Banjir di Pamekasan dapat Bantuan

“Kegiatan ini dilaksanakan di 5 tempat berbeda. satunya di Kalimantan Kutai, Palembang, Jombang, Pamekasan dan Surabaya. semua distribusi sembako kepada masyarakat yang tidak mampu diberikan dari hari Rabu kemarin dan terakhir Hari ini hari Jumat,” katanya usai acara.

“2 ribu paket sembako ini tidak hanya di satu desa saja tapi di berbagai Desa saja. Misalnya di kecamatan Pademawu, Tlanakan pengantenan dan Palengaan,” ujarnya pria yang pernah jadi dosen di UNIRA tersebut.

BACA JUGA :  STISA Pamekasan Salurkan Bantuan Pangan Untuk Korban Erupsi Gunung Semeru

Ia menyampaikan bahwa kegiatan berbagi tersebut merupakan bagian dari ungkapan rasa syukur atas apa yang telah diberikan dan dikaruniakan oleh Allah SWT kepada keluarga besarnya.

“Ini merupakan implementasi syukur kita kepada Allah dengan cara memberikan sedikit bantuan sembako kepada masyarakat yang kurang mampu guna nanti menghadapi bulan Ramadan dan puasa,” lanjutnya.

Kemudian yang kedua, tujuannya mengumpulkan masyarakat untuk mambaca sholawat agar terus mendapatkan syafaat Baginda nabi besar Muhammad SAW.

BACA JUGA :  Pemuda Pancasila Distribusikan Sembako dan Uang Tunai untuk Kaum Dhuafa dan Fakir Miskin di Seluruh Desa se-kabupaten Pamekasan

Kata dia, kegiatan berbagi keberkahan tersebut merupakan ritual tahunan yang sudah dilaksanakan sejak dari tahun 2015 sampai saat ini.

“harapannya tidak lain agar Ukhuwah islamiyah silaturahmi keterikatan emosional antara sesama muslim agar terus berjalan . kemudian satu memeriahkan dan menyambut bulan suci Ramadan sekaligus temu kangen saja dengan saudara-saudara kami yang tidak mampu,” pungkasnya.

Penulis : Mahfud

Editor : Mulyadi

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

FMPB Pamekasan Bagi-bagi Sembako untuk Kaum Dhuafa dan Cek Kesehatan Gratis
Relokasi dan Terbitkan SHM Bersumber dari HPL BP Batam, Pemerintah Beri Kepastian Hukum bagi Warga Rempang
Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop
Ponpes Dalwa Pasuruan Apresiasi Kementerian ATR/BPN atas Kemudahan dan Percepatan Pengurusan Sertipikat Wakaf
Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan
Wakil Bupati Pamekasan Terpilih Kak Sukri Silaturahmi dan Buka Bersama dengan Masyarakat
Warga Kabupaten Semarang Apresiasi Kementerian Soal Sertipikat Hasil Konsolidasi Tanah
Bhayangkari Pamekasan Sulap Lahan Kosong Jadi Kebun Sayur, Ny. Maya Hendra: Ini Upaya Mendukung Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:19 WIB

FMPB Pamekasan Bagi-bagi Sembako untuk Kaum Dhuafa dan Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:46 WIB

Relokasi dan Terbitkan SHM Bersumber dari HPL BP Batam, Pemerintah Beri Kepastian Hukum bagi Warga Rempang

Senin, 17 Maret 2025 - 18:40 WIB

Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:33 WIB

Ponpes Dalwa Pasuruan Apresiasi Kementerian ATR/BPN atas Kemudahan dan Percepatan Pengurusan Sertipikat Wakaf

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:37 WIB

Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan

Berita Terbaru

Bupati Pamekasan Kh Kholilurrahman dan Wakil Bupati Pamekasan Sukriyanto di Pendopo Ronggo Sukowati Pamekasan. Kamis 20 Maret 2025.

Politik dan Pemerintahan

Usai Dilantik, Bupati dan Wabup Pamekasan Diarak Masyarakat ke Pendopo

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:06 WIB