Harga Telur di Pamekasan Melonjak Naik Rp. 34.000 Per Kilogram

- Jurnalis

Selasa, 12 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Harga Telur di Pamekasan Melonjak Naik Rp. 34.000 Per Kilogram.

Harga Telur di Pamekasan Melonjak Naik Rp. 34.000 Per Kilogram.

PAMEKASAN CHANNEL. Harga telur ayam ras di kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur melonjak naik yakni dijual Rp. 34.000 per kilogram.

Pedagang menyebut kenaikan harga telur tidak terlepas dari meningkatnya permintaan menjelang Ramadhan.

Sementara kebutuhan telur ayam ras termasuk paling banyak dicari warga menjelang bulan suci Ramadan.

BACA JUGA :  Warga Pamekasan Diimbau Pakai Masker Kembali

“Pembeli lebih banyak mencari telur, ini meningkat menjelang ramadhan ini,” kata Ju, salah satu pedagang sembako pasar 17 Agustus Pamekasan.

Dia mengungkapkan, bahwa naiknya harga telur ras tersebut berlangsung sudah hampir satu pekan, kalau di pasar 17 Agustus dijual dengan harga semula Rp. 30.000 kini naik menjadi Rp. 34.000 per kilogram.

BACA JUGA :  Gubernur dan Forkopimda Jatim Launching Omah Rembug dan Revitalisasi Siskampling

“Beda-beda mas dalam setiap kemasan tergantung isinya kalau besar berisi 18 butir. Sementara kalau kecil isi 15 butir,”tambahnya.

Selain itu, menurut dia, kenaikan juga terdapat pada harga beras dari semula Rp. 45.000, sekarang sudah merangsek naik jadi Rp. 50.000 per kilogram.

BACA JUGA :  Didukung 4 Partai, Paslon Ra Baqir dan Taufadi Mendaftar ke KPU Pamekasan

“Harga Beras juga naik, dari semula Rp. 45.000 Kini sudah Rp. 50.000 perkilogram, “pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel pamekasanchannel.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wagub Jatim Emil Dardak Pantau Sungai yang Seringkali Sebabkan Banjir di Pamekasan
Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop
Tahap 1, Proyek Bangunan Puskesmas Bulangan Haji di Pamekasan Sedot Anggaran 7,9 Miliar
Menteri Nusron Akan Terbitkan Sertipikat HPL di Sempadan Sungai
Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR
Kapolres AKBP Hendra Silaturrahmi Ke Ketua MUI Pamekasan
Serap Aspirasi, Wakil Ketua DPRD Pamekasan Ismail Dikeluhkan Berbagai Masalah oleh Masyarakat
Optimalisasi Pendapatan Negara, Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Keuangan Akan Kerja Sama Tertibkan Penggunaan HGU

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:19 WIB

Wagub Jatim Emil Dardak Pantau Sungai yang Seringkali Sebabkan Banjir di Pamekasan

Senin, 17 Maret 2025 - 18:40 WIB

Ribuan Masyarakat Hadiri Acara Haul ke 16 KH Husni Kholil Ponpes Mansyaul Ulum Congkop

Sabtu, 15 Maret 2025 - 00:45 WIB

Tahap 1, Proyek Bangunan Puskesmas Bulangan Haji di Pamekasan Sedot Anggaran 7,9 Miliar

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:08 WIB

Menteri Nusron Akan Terbitkan Sertipikat HPL di Sempadan Sungai

Senin, 10 Maret 2025 - 10:04 WIB

Tata Ruang sebagai Pintu Masuk Investasi, Menteri Nusron Imbau Pemda se-Jawa Timur Tuntaskan RDTR

Berita Terbaru